CONTOH CARA MENULISKAN SURAT IZIN BUAT SEKOLAHAN:
ASSALAMUALIKUM.WARROHMATULLAH HIWABAROKATU
YTH; Bapa /Ibu guru di tempat
Dengan datangnya surat ini saya selaku orang tua /wali siswa ingin memberitahukan kepada bapa/ ibu guru di tempat bahwa anak saya yang beridentitas di bawah ini;
Nama ;Dadi Hidayat
Kelas ;XII ELEKTRO 2
Tanggal ;09-September-2010
Tidak bisa mengikuti pelajaran atau kegiatan di sekolahan seperti pada hari-hari biasa nya, di karenakan anak kami sedang SAKIT. Semoga bapa/ ibu guru harap memakluminya. Akhir kata dari saya ;
WASSALAM MUALIKUM WAROHMATULLAH HIWABAROKATUH
SUMINTA
Contoh Membuat Surat Izin Buat Sekolahan
Labels: Ilmu Pengetahuan dan Wawasan
No comments:
Post a Comment
Silahkan kasih komentar anda di kolom komentar di bawah.
Dengan baik,sopan,ramah dan penuh tanggung jawab, agar bisa memberikan kenyamanan bagi pengunjung lain.terimakasih sudah mengunjungi blog ini :), Tapi maaf di larang berkomentar spam di antaranya:
1. Di larang berkomentar OOT (Out Of Topik) di luar topik/ postingan di atas
2. Di larang komentar iklan-jualan obat-obatan
3. Di larang meninggalkan Link aktif (Alamat Web/Blog)
Jika ingin OOT atau Ninggalin Link Aktif silahkan masuk di menu CONTACT di atas, bagi yang melanggar akan di hapus oleh admin :) . Berkomentarlah yang sesuai dengan postingan di atas Terimakasih