Untuk anda yang tetap ingin memasang lagu diblognya, berikut saya sediakan satu tutorial mudah dan singkat, silangkan disimak.
Pertama kunjungi situs scmplayer.net, kemudian pada tab Choose Skin, silahkan pilih tampilan skin widget yang nantinya akan ditampilkan pada blog anda.
Contoh Yang Saya Lakukan |
Kemudian klik pada tab Configure Settings untuk mengatur lagu yang sudah kita pilih tadi, atur sesuai keinginan anda. Atau seperti pengaturan saya pada gambar dibawah ini
Klik Untuk Memperbesar |
Setelah itu klik tombol Done, lalu copy script yang diberikan.
Langkah terakhir, masuk ke akun blogger anda pilih tata letak. Kemudian klik tambah gadget pilih gadget HTML/Javascript. Lalu paste kan script tadi. klik Simpan.
Sekarang blog anda sudah terpasang lagu, setiap pengunjung yang datang akan disambut dengan lagu yang anda pasang :) pastikan pada tab Edit Playlist, anda memasukan url yang benar. Selamat mencoba....
SUMBER : vmediakom.blogspot.com
No comments:
Post a Comment
Silahkan kasih komentar anda di kolom komentar di bawah.
Dengan baik,sopan,ramah dan penuh tanggung jawab, agar bisa memberikan kenyamanan bagi pengunjung lain.terimakasih sudah mengunjungi blog ini :), Tapi maaf di larang berkomentar spam di antaranya:
1. Di larang berkomentar OOT (Out Of Topik) di luar topik/ postingan di atas
2. Di larang komentar iklan-jualan obat-obatan
3. Di larang meninggalkan Link aktif (Alamat Web/Blog)
Jika ingin OOT atau Ninggalin Link Aktif silahkan masuk di menu CONTACT di atas, bagi yang melanggar akan di hapus oleh admin :) . Berkomentarlah yang sesuai dengan postingan di atas Terimakasih